Sabtu, 21 Agustus 2021

Deretan 7 Mobil mewah Di Dunia, Nomor 1 & 2 Bikin Geleng Geleng Kepala

Deretan 7 Mobil mewah Di Dunia, Nomor 1 & 2 Bikin Geleng Geleng Kepala


Mobil termahal di dunia mungkin semua orang akan menyukainya. Namun, tidak semua orang mampu membelinya.


Jika di Indonesia saja mobil bisa mencapai harga 5 hingga 7 miliar rupiah.


Namun berbeda dengan deretan mobil termahal di dunia yang memiliki harga yang sangat mencengangkan.


Mulai dari yang termurah yakni merk Lamorghini Sian yang harganya bisa mencapai 3.6 juta dollar AS atau setara dengan 49 miliar rupiah.



Sedangkan untuk harga paling mahal, bisa Anda dapatkan hingga ratusan miliar rupiah.


Penasaran ingin mengetahui merk mobil termahal di dunia apa saja yang bisa bikin Anda geleng-geleng kepala? Dan apakah Anda sanggup membeli mobil termahal ini?


Yuk simak artikel mengenai 7 deretan mobil termahal didunia. Dan akan kami urutkan mulai dari harga yang paling mahal hingga harga yang paling murah.


Kami menghitung harga mobil mewah ini dengan mengikuti standar rupiah saat ini. 1 dollar setara dengan 13.688 rupiah.


Deretan Mobil Termahal di Dunia

1. 1956 Aston Martin DBR1 – 22 Juta Dollar AS – Setara 301 Miliar Rupiah

1956 Aston Martin DBR1

1956 Aston Martin DBR1 merupakan salah satu mobil termahal di dunia yang memiliki harga senilai 22 juta dollar AS atau setara dengan 301 miliar rupiah.


Dengan harga yang sangat mahal ini, spesifikasi mobil ini hampir setara dengan Ferari 250 GTO dan juga Mercedez Benz 300 SLR.


Menariknya, mobil ini dibuat hanya 5 unit saja dan itu dilakukan agar pembelinya dapat merasakan sensasi unik karena di dunia hanya 5 orang saja yang bisa mengendarainya.


Mobil ini diproduksi antara rentang tahun 1956 hingga 1958 dan pernah memenangkan sejumlah perlombaan otomotif. Salah satunya adalah perlombaan Nurburgring.


Pelopor pembuat mobil ini adalah nama-nama yang sangat terkenal dan beken di industri otomotif seperti Carrol Shelby, Roy Salvadori, dan Jack Brabham.


1956 Aston Martin DBR1 diklaim merupakan mobil buatan Inggris yang sangat berharga yang pernah ada di dunia.


2. Bugatti La Voiture Noire – 19 Juta Dollar AS – Setara 260 Miliar Rupiah

Bugatti La Voiture Noire

Seperti namanya, mobil termahal kedua selanjutnya adalah dari merk Bugatti La Voiture Noire. Mobil ini memiliki harga senilai 19 juta dollar atau setara dengan 260 miliar rupiah.


Mobil ini diklaim memiliki desain mewah dan juga elegan. Debut pertama peluncuran mobil ini berada di Amerika Utara tepatnya di pameran mobil mewah utama di dunia yang bernama Pebble Beach Concours D’Elegance, California.


Mobil ini dirancang dan dibuat pada tahun 1934 dan hanya memproduksi sebanyak 4 unit saja.


Memiliki desain yang anggun dengan aksen warna hitam pada bodinya. Mobil ini merupakan mobil termahal dengan desain mobil klasik yang paling diinginkan oleh dunia.


3. Mercedez Benz Maybach Exelero – 8 Dollar AS –  110 Miliar

Mercedez Benz Maybach Exelero

Seperti namanya, Mercedez Benz Maybach Exelero merupakan salah satu deretan mobil termahal ketiga di dunia setelah Aston dan juga Bugatti.


Mobil termahal ini diproduksi dari Jerman, dan diklaim menjadi salah satu peringkat daftar mobil termahal di dunia. Harganya pun sangat mencengangkan.


Anda bisa membelinya jika budget Anda sudah mencapai 110 miliar rupiah.


Dalam beberapa pengujian seberapa canggih Mercedez Benz dalam melakukan akselerasinya dijalan. Mobil ini membuktikan bahwa ia dapat melaju dengan kecepatan 218.38 mil atau setara dengan 371 km/jam.


Ini sungguh pencapaian luar biasa pada mobil mewah dan termahal sekelas Mercedesz Benz.


4. Koenigsegg CCXR Trevita – 4.8 Juta Dollar AS – Setara 66 Miliar Rupiah


Koenigsegg CCXR Trevita merupakan salah satu rentetan mobil termahal di dunia selanjutnya. Untuk membeli mobil mahal ini, Anda harus merogoh kocek senilai 4.8 juta dollar AS atau setara dengan 66 miliar rupiah.


Mobil mahal ini hanya diproduksi 3 unit saja. Seperti namanya, Trevita yang berarti “tiga kulit putih”. Memiliki desain bodi berwarna putih yang dipadupadankan dengan bodi yang terbuat dari karbon dan komposit karbon.


Sehingga, untuk Anda yang menyukai mobil bertipe anggun. Wajib membeli mobil termahal di dunia ini.


5. Lamborghini Veneno – 4.5 Juta Dollar AS – Setara 62 Miliar Rupiah

Lamborghini Veneno

Deretan kelima selanjutnya yang masuk pada daftar mobil termahal di dunia ditempati oleh Lamborghini Veneno. Mobil ini diklaim memiliki kecepatan laju hingga 221 mil per jam atau setara dengan 375 km/jam.


Mobil ini disebut-sebut sebagai pembalap jalanan karena memiliki akselerasi yang cukup mumpuni. Lamborghini ini dikenalkan di Geneva Motor Show tahun 2013 yang diproduksi hanya 3 unit saja.


Sehingga bagi Anda yang menyukai mobil mahal dengan akselerasi yang mumpuni. Anda bisa menjadikan mobil termahal ini sebagai list cita-cita untuk Anda bisa membelinya.


6. MC Laren P1 – 3.6 Juta Dollar AS – Setara 49 Miliar Rupiah

MC Laren P1

Deretan mobil mahal selanjutnya yang termasuk paling murah dikelasnya adalah mobil mahal merk MC Laren P1.


Mobil ini diklaim memiliki kualitas kecepatan yang super duper cepat. Pada pengujian terakhir pun, mobil ini dapat melaju di trek Jerman hanya dalam waktu 43.22 detik.


Mobil ini diproduksi oleh pabrikan Inggris yang bernama Mc Laren Automotive dan diresmikan di Geneva Motor Show pada tahun 2013.


Mobil ini diproduksi sangat terbatas hanya lima unit. Empat unit dijual pada perusahaan swasta dan perorangan. Sedangkan satunya lagi memang dikhususkan untuk pengembangan mobil supercar selanjutnya.


7. Lamborghini Sian – 36 Juta Dollar AS – Setara 49 Miliar Rupiah

Lamborghini Sian

Deretan mobil termahal selanjutnya ada di mobil mewah Lamborghini Sian. Mobil ini memiliki harga senilai 36 juta dolar atau setara dengan 49 miliar rupiah.


Mobil ini tentu merupakan mobil supercar yang sangat gesit dan juga mewah. Pasalnya, ia memiliki bodi mobil yang aduhai dan memiliki kokpit yang sudah terpasang di bagian tengah yang bisa dilepas dan dipasang oleh penggunanya.


Mobil ini tidak diperjualbelikan dan hanya dibuat satu unit saja di dunia.


Kesimpulan

Sekian artikel mengenai 7 deretan mobil termahal didunia. Kami urutkan berdasarkan mobil yang paling mahal hingga mobil termahal yang paling murah dengan harga hingga 49 miliar rupiah saja.



Dengan adanya artikel ini. Situs Slot Semoga bisa menjadi inspirasi bagi Anda dalam memodifikasi ataupun merawat mobil. Mobil mahal tentunya harus dirawat menggunakan produk tepat yang mendukung mobil agar semakin bersih dan juga mengkilap.


Urusan shampoo mobil, kami memiliki rekomendasi shampoo touchless tanpa sentuh terbaik yang bisa menghilangkanm kotoran, debu, minyak dan jejak serangga tanpa sentuh sama sekali.


Sehingga bisa meminimalisir penggunaan spons yang dapat merusak permukaan mobil. Rekomendasi shampoo touchless terbaik untuk mobil Anda adalah dengan menggunakan shampoo touchless dari Grass Indonesia.



Dengan menggunakan shampoo ini, mencuci mobil hanya membutuhkan waktu 10 menit saja. Ingin melihat keampuhan shampoo touchless dalam mengatasi kotoran yang membandel pada mobil Anda? Silahkan Anda lihat video lengkapnya di channel youtube kami.



Dan untuk mengetahui berbagai produk beserta kegunaannya. Anda bisa melihat dan membelinya di official store kami yang saat ini ada di Tokopedia dan juga Blibli.com.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar